June 26, 2015

Dugaaan Korupsi Alkes Dinas Kesehatan Kampar, Sekda : Biarlah Diselesaikan secara Hukum


BeritaKampar.com, Hukum - Persoalan yang terjadi di Dinas Kesehatan Kampar dan di duga ada oknum pegawai negeri yang bermain dibalik perekrutan tenaga THL serta dugaan korupsi pengadaan alat kesehatan di dinas kesehatan yang kabarnya mengunakan uang negara yang fantastis.

Sekda Kampar, Zulfan Hamid sangat mendukung proses hukum yang di lakukan oleh Kejaksaan Negeri Bangkinang untuk menungkap keterlibatan pengawai Dinas Kesehatan Kampar, semua yang terdengar dan isu yang berkembang terlalu berlebihan dan terkadang terkesan simpang siur, 

Makanya semua kita serahkan kepada ranah hukum, biar lah hukum yang berbicara dalam kasus ini,
Jangan ada indikasi intervensi di sini, biarlah jalaurnya aja yang dilalui semua akan terang kalau masalah ini di serahkan ke hukum, 

Sebab orang-orang yang ada sudah sangatt paham dengan hukum yang ada untuk itu kita ikuti aja prosesnya 

Dan sebagai Sekda Kampar sangatt mendukung penyelesai maslah ini ke ranah hukum,
Karena sekarang kadisnya dinas kesehatan sudah di copot dan sudah di tunjuk yang baru", tutupnya. (kim)